Home / Showbiz / Film, Musik, TV / Yuk, ke Bioskop Menikmati 4 Film Kolaborasi Starvision
Peluncuran 4 film Kolaborasi Starvision. Foto Ibra
Peluncuran 4 film Kolaborasi Starvision. Foto Ibra

Yuk, ke Bioskop Menikmati 4 Film Kolaborasi Starvision

Peluncuran 4 film Kolaborasi Starvision. Foto Ibra
Peluncuran 4 film Kolaborasi Starvision. Foto Ibra

Jakarta, channelsatu.com: Hampir 2 tahun bioskop ditutup akibat wabah Covid 19. Maka industri film pun mengalami mati suri. Jelang dipenghujung 2021 seiring menurunnya serangan wabah Covid, bioskop mulai banyak yang dapat ijin untuk dibuka. Ini pertanda positif, geliat industri film bisa kembali jadi alternatif bikin masyarakat yang butuh hiburan, dengan pergi ke bioskop.

Rumah produksi Starvision memanfaatkan peluang emas ini, dengan menyuguhkan 4 film sekaligus. Judulnya, diantaranya Yowis Ben III, Yuni, Teka – Teki Tika, dan Cinta Pertama, Kedua & Ketiga. Keempat film tersebut, hasil kolaborasi Starvision dengan berbagai rumah produksi.

Keragaman karya dan kolaborasi ini merupakan awal baru dari Starvision. Chand Parwez selaku produser, percaya bahwa keempat film ini, mempunyai nilai penting, yang dibutuhkan pecinta film Indonesia, alasan inilah untuk hadir kembali menonton di bioskop.InShot_20211110_203434926

Keputusan ini, bukan tanpa resiko. “Tentunya akan lebih ‘aman’ untuk mendapatkan kepastian dengan merilis film-film ini ke platform streaming, tapi demi menyemarakan bioskop dan kembali menggairahkan perfilman nasional,” ungkapnya.

Jadi tunggu apa lagi..? Yuk kembali ke bioskop, nonton film nasional. Khususnya sajian yang dihadirkan Starvision. 4 film yang dimunculkan tadi, dijamin menarik dan memikat untuk disaksikan. (Ibra).

About Channelsatu.com

News and Entertainment

Check Also

Mantra PIK dengan bangga mempersembahkan acara istimewa "September in Love" bersama sang Diva, Ruth Sahanaya

Ruth Sahanaya Rayakan September In Love di Mantra Pantai Indah Kapuk Pada 11 September 2024

  Jakarta, Channelsatu.com – Mantra PIK dengan bangga mempersembahkan acara istimewa “September in Love” bersama …

Beyond the Notes - A Timeless Journey of Love and Legacy

40 Tahun Dedikasi Yayasan Musik Jakarta dalam Memperkaya Seni Musik Indonesia

Jakarta, Channelsatu.com – Yayasan Musik Jakarta (YMJ) dengan bangga mengumumkan perayaan 40 tahun kontribusi tak …

Shareefa Daanish

Donny Alamsyah dan Shareefa Daanish Jadi Pasangan Suami Istri di Film Lebih Dari Selamanya

Jakarta, Channelsatu.com – FMM Studios bersama Golden Scene Pictures berkolaborasi menggarap film Lebih dari Selamanya. …

Anugerah Komedi Indonesia (Anukom)

RCTI Hadirkan Apresiasi Bagi Insan Komedian Tanah Air Melalui Anugerah Komedi Indonesia

Jakarta, Channelsatu.com – Untuk pertama kalinya, Rajawali Citra Televisi Indonesia (RCTI) mempersembahkan Anugerah Komedi Indonesia …

Tinggalkan Balasan

Alamat surel Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *