Jakarta, channelsatu.com:Deddy Mizwar dan tiga pria terkenal lain, yaitu : Donny Damara, Oka Antara dan Tora Sudiro, kalah favorit dengan aktor Tio Pakusadewo dalam ajang Indonesia Movie Awards 2012 di Tennis Indoor, Senayan, jakarta baru-baru ini.
Jelasnya Tio Pakusadewo malam itu terpilih sebagai Pemeran Utama Pria Terfavorit di Indonesia Movie Awards 2012, dalam film Delima mengalahkan nominasi aktor top lainnya. (dsp).