Jakarta, channelsatu.com: Titi Rajo tampil di film barunya dengan judul Mursala. Rencananya film ini, akan edar di bioskop, 18 April mendatang.
Mursala bercerita tentang budaya Batak, keindahan panorama alam Tapanuli Tengah dan Sumatera Utara pada umumnya. (dsp) Foto: Dudut Suhendra Putra.